pariwisata

Info Kegiatan, Kegiatan

Roadshow Pariwisata Kabupaten Bogor 2019 di Bekasi

Dengan berkembangnya pariwisata sebagai Leading Sector ekonomi daerah kegiatan wisata sangat diprioritaskan. Bahkan secara nasional, kunjungan wisatawanpun ditargetkan meningkat dari 17 (tujuh belas) juta kunjungan ditahun 2018 (dua ribu delapan belas) menjadi 20 (dua puluh) juta kunjungan ditahun 2019 (dua ribu sembilan belas). Upaya membangun sektor pariwisata dan budaya di Kabupaten Bogor tentunya perlu ditunjang […]

Artikel

URAIAN SINGKAT MENGENAI KLASIFIKASI PARIWISATA

Sebagai bagian dari pemberian informasi kepada masyarakat mengenai pariwisata secara umum, rasanya perlu juga untuk menjabarkan mengenai istilah-istilah dalam dunia pariwisata. Hal ini dimaksudkan untuk meminimalkan perbedaan pemahaman saat kita ingin meninjau sebuah aspek wisata juga kala bermaksud meminta atau memberi keterangan dalam konteks Kepariwisataan. Dalam tulisan kali ini fokus uraian akan lebih pada klasifikasi

Artikel, Kegiatan

AUDISI MOKA 2018 KABUPATEN BOGOR DI DISBUDPAR

Kegiatan Audisi Mojang-Jajaka Kabupaten Bogor Tahun 2018 telah dimulai. Tim dari Seksi Even Bidang Pemasaran Disbudpar Kab.Bogor telah berkeliling ke beberapa Kecamatan untuk menyeleksi para pendaftar. Pada tanggal 25 September 2016 telah digelar seleksi untuk wilayah Kecamatan Cibinong yang bertempat di Ruang Rapat Kantor Disbudpar. Juri untuk seleksi terdiri dari perwakilan Paguyuban Moka dan didampingi

Artikel, Kegiatan

BOGOR WONDERFUL GOLF TOURNAMENT AND TOURISM 2018

Pada tanggal 16 September 2018, bertempat di Palm Hills Golf Club, Babakan Madang, Bogor, acara Bogor Wonderful Golf Tournament tahun 2018 resmi dibuka. Ditandai dengan pukulan pertama oleh Kepala Badan Promosi Pariwisata Kabupaten Bogor, Zainal Syafruddin. Acara ini diselenggarakan dengan tujuan salah satunya adalah untuk menaikkan jumlah kunjungan wisatawan karena olahraga  golf saat ini sedang

Artikel, Kegiatan

BOGOR TOURISM MART AND EXPO (BTME) 2018

Gelaran Bogor Tourism Mart & Expo (BTME) 2018 yang bertempat di Cibinong City Mall telah dilaksanakan dari tanggal 4 dan 5 Agustus 2018. Acara kali ini dibuka oleh KaDisbudpar Kabupaten Bogor, Drs. Rahmat Surjana. Selain itu Bupati Bogor, Hj. Nurhayanti, juga berkesempatan memberikan sambutannya. Selain menggelar Produk, Akomodasi, dan Destinasi Pariwisata di Kabupaten Bogor; acara

Artikel, Kegiatan

ROADSHOW WISATA DISBUDPAR KAB. BOGOR 2018: A LAND OF HARMONY

Dari sekian strategi Disbudpar Kabupaten Bogor untuk memberikan informasi seluas-luasnya secara langsung kepada calon wisatawan oleh para pelaku usaha pariwisata,  salah satu metode yang ditempuh adalah menggelar acara Road Show. Dalam acara ini pihak Dinas mengundang para pelaku dan industri pariwisata dari seantero wilayah Kabupaten untuk menampilkan produknya dan sekaligus bertransaksi langsung dengan para pengunjung yang

Scroll to Top